1. HOME
  2.  » 
  3. TAG
  4.  » 
  5. V
  6.  » 
  7. VIRAL NEWS


  8. Reporter :     30 November 2017 12:01

    Bahaya mengintai penduduk Bali

    Pada letusan yang terakhir, sebagian besar korban tewas akibat aliran piroklastik. Itu adalah gas panas, abu vulkanik dan bebatuan yang bergerak cepat meluncur menuruni sisi gunung. Dan ini menjadi ancaman besar.

    Bahaya besar lainnya adalah lahar. Lahar ini mengalir melalui sungai dan lembah yang turut membawa material bebatuan yang besar. Alirannya dapat menghancurkan jembatan dan rumah-rumah, bahkan bisa menimbun desa-desa.

    Itu adalah bahaya kedua terbesar akibat letusan gunung api. Selain itu, debu vulkanis juga dapat terlontar hingga ketinggian 20 kilometer. Debu yang padat ini bisa turun di atas permukiman. Bahaya lainnya adalah aliran lava yang panas. (poy)

     

     

    INTRO

    WHAT DO YOU THINK?
    MUST READ STORIES