Semakin banyak garis yang dimiliki seseorang, semakin lama usia seseorang
Feed.merdeka.com - Coba lihat pergelangan tangan Anda sekarang. Ada beberapa garis horizontal yang memisahkan telapak tangan dengan keseluruhan lengan bukan? Garis itu disebut garis gelang atau garis rascette.
Garis gelang itu ternyata punya makna lho. Dikutip laman Sun Gazing, Minggu 31 Desember 2017, garis tangan sebenarnya dapat dibaca menggunakan cara seni kuno yang disebut palmistri.
Nah dari banyaknya garis tangan, garis gelang pun punya arti. Menurut ahli metafisika, semakin banyak garis yang dimiliki seseorang, semakin lama usia seseorang.
Umumnya manusia memiliki dua garis gelang, tapi ada juga yang lebih dari jumlah itu. Guys, di baris pertama garis gelang menandakan usia yang mencapai 23-28 tahun. Baris kedua, menunjukkan kehidupan atau umur yang mencapai 45-56 tahun.
Sementara di baris ketiga, menandakan kesehatan Anda yang sangat baik karena usia bisa mencapai 69-84 tahun. Di baris gelang keempat usia Anda lebih dari 84 tahun.
Selanjutnya>>> Perbedaan garis gelang pria dan wanita...
(Foto: garis gelang/littlethings.com)
Bawa tisu buat usap air mata, video kakek-nenek ini sangat mengharukan
1 Januari 2018 07:074 Pemuda ini mem-bully bapak-bapak di jalanan, tak tahunya anggota polisi
31 Desember 2017 13:04