1. HOME
  2.  » 
  3. TAG
  4.  » 
  5. L
  6.  » 
  7. LIFESTYLE


  8. Reporter : Anisha    10 April 2016 11:06

    Aktivitas Fisik di Usia Lebih dari 65 Tahun

    Setidaknya melakukan aktivitas fisik dengan intesintas sedang setidaknya 150 menit dalam seminggu atau setidaknya 75 menit aktivitas fisik aerobik yang berat dalam seminggu.

    Orang dewasa dapat meningkatkan aktivitas fisik intensitas sedang mencapai 300 menit per minggu atau melakukan aktivitas fisik dengan itensitas berat minimum 150 menit per minggu.

    Orang dalam kelompok usia ini dengan mobilitas yang buruk melakukan aktivitas fisik yang meningkatnya keseimbangan dan mencegah jatuh setidaknya tiga kali atau dua kali seminggu. Ketika orang dalam kelompok usia ini tidak dapat melakukannya karena kondisi kesehatan, disarankan melakukan aktivitas fisik sesuai dengan kemampuan dan kondisi.

    INTRO

    WHAT DO YOU THINK?
    MUST READ STORIES