Hewan ini memiliki emosional seperti manusia.
Feed.merdeka.com - Deoxyribonucleic acid atau DNA adalah karakteristik biologis yang melekat pada setiap mahluk hidup yang dapat mengetahui informasi genetik.
Nah ternyata ada DNA hewan yang ternyata mirip manusia. Dikutip laman The Dodo, ini daftar hewan-hewan itu:
1. Simpanse
Pada 2005, peneliti menentukan bahwa 98,6 sampai 99 persen DNA simpanse memiliki kesamaan dengan manusia.
Bukan hanya itu saja, siklus reproduksi simpanse betina juga serupa dengan manusia. Masa gestasi atau periode bayi berada dalam rahim sampai delapan bulan.
2. Bonobos
Bonobos berbeda dengan simpanse, namun kesamaan DNA dengan manusia punya tingkatan yang sama.
Periset percaya bahwa manusia, simpanse, dan bonobos terpisah di jalur evolusi antara empat sampai tujuh juta tahun lalu. Nah bonobos adalah hewan yang paling emosional dari semua kera dengan karakteristik emosinya seperti manusia.
(Foto: gorila dan manusia/pixabay)
Selanjutnya>>> Hewan ini tak terserang penyakit demensia seperti manusia
Salut! Demi anak, pria kekar rela pakai rok tutu dan menari balet
24 November 2017 12:01Situs belanja online di China jual pesawat Airbus, ada yang beli gak ya?
24 November 2017 10:00Atasi kanker hingga turunkan gula darah, ini segudang khasiat daun pandan
23 November 2017 19:30Hasil operasi plastik tak memuaskan, wanita ini lepas pakaian di rumah sakit
24 November 2017 13:02