1. HOME
  2.  » 
  3. TAG
  4.  » 
  5. U
  6.  » 
  7. UNIK


  8. Reporter : Stella Maris    20 Oktober 2017 11:15

    Ternyata Uvuvwevwevwe Onyetenvewve Ugwemubwem Ossas, ada artinya lho!

    Nama itu berasal dari bahasa...

    Feed.merdeka.com - Kalian mungkin pernah liat video pendek, ketika pria asal Afrika ditanyakan mengenai namanya. Saat dijawab, orang yang mendengarnya pasti kaget. Itu namanya beneran atau enggak sih?

    Iya, nama pria itu adalah Uvuvwevwevwe Onyetenvewve Ugwemubwem Ossas. Itu bukan nama palsu. Itu adalah nama asli. Kedengerannya memang aneh nama pria yang dipanggil Ossas itu.

    Tapi setelah ditelusuri feed.merdeka ternyata namanya diambil dari bahasa Xhosa. Nah Xhosa adalah bahasa pertama yang digunakan oleh sekitar 8,2 orang Afrika Selatan.

    Diktuip laman About World Languages, xhosa termasuk bahasa resmi di Republi Afrika Selatan. Bahasa itu diajarkan dari sekolah dasar sampai kelas dua tingkat menengah.

    Nah kalau nama Uvuvwevwevwe Onyetenvewve Ugwemubwem Ossas dimasukan ke google translate, ternyata ada artinya lho.

    Kalau Uvuvwevwevwe artinya adalah meluncur keluar. Tapi kalau semua nama dimasukan ke dalam kolom 'kamus' itu, nama Uvuvwevwevwe Onyetenvewve Ugwemubwem Ossas artinya adalah terdengar teriakan osas.

    WHAT DO YOU THINK?
    MUST READ STORIES