1. HOME
  2.  » 
  3. TAG
  4.  » 
  5. S
  6.  » 
  7. SAINS


  8. Reporter : Stella Maris    19 Desember 2017 16:08

    Wah ada bakteri alien menempel di stasiun luar angkasa

    Saat diteliti, bakteri tersebut mampu bertahan di...

    Feed.merdeka.com - Anton Shkaplerov, kosmonot atau antariksawan asal Rusia melakukan penerbangan ekspedisi International Space Station (ISS) belum lama ini. Dia menemukan bakteri hidup yang menempel di permukaan stasiun luar angkasa.

    Bakteri itu dipastikan bukan berasal dari bumi. Itu karena timnya sudah memeriksa 'kapal' yang membawa mereka ke luar angkasa sebelum perjalanan dimulai.

    "Bakteri ini sebelumnya tidak ada saat peluncuran modul ISS," jelas Shkaplerov seperti dikutip laman New York Post, Selasa 19 Desember 2017. 

    Saat diteliti, bakteri tersebut mampu bertahan di ruang hampa di suhu -150 derajat celcius sampai 150 derajat celsius.

    Para peneliti menduga, bakteri itu terbang dari suatu tempat di luar angkasa dan menetap di lambung luar stasiun luar angkasa internasional. Meski demikian, para peneliti memastikan bahwa bakteri tersebut aman.

     

    (Foto: Stasiun luar angkasa internasional/Instagram @iss)

    WHAT DO YOU THINK?
    MUST READ STORIES