Negara yang satu ini memang punya fauna yang luar biasa, tapi...
Feed.merdeka.com - Australia memang terkenal dengan alam liar serta flora dan faunanya yang luar biasa. Namun, kekayaan itu pula yang membuat fauna Australia cukup menakutkan.
Sudah sering terjadi laporan serangan buaya air asin yang terjadi di sini. Kejadian terhebat terjadi di tahun 2014 silam ketika seorang pria bernama Bill Scott diserang ketika masih berada di atas kapalnya.
Ya, Anda tidak salah baca. Pria itu "dicaplok" oleh buaya yang loncat dari air, digigit di bagian lengan, dan kemudian diseret ke air. Seperti dikutip dari CBS News.com, itu adalah akhir dari hidup Scott yang berusia 62 tahun. Bila Anda anggap cerita macam itu hanya ada di film, maka foto-fofo berikut adalah buktinya.
Ular ini ditemukan dalam penerbangan Australia ke Papua Nugini pada Januari 2013 silam. Meski awalnya terlihat sebagai kejadian luar biasa, foto ini menunjukkan betapa hebatnya "penyusup" itu bisa merangsek ke tubuh pesawat.
Baca juga:
Foto Menakjubkan, Buaya Gigit Belalai Gajah
Foto Kenangan Masa Kecil Mirna bersama Saudari Kembarnya
Rangkaian Foto-foto Almarhum Anak Menteri Susi
Ada yang Salah dengan Foto Ini, Bisakah Anda Lihat Kejanggalannya?