1. HOME
  2.  » 
  3. TAG
  4.  » 
  5. L
  6.  » 
  7. LIFESTYLE


  8. Reporter : Stella Maris    20 Februari 2018 12:03

    Adiksi Selfie

    Seiring berjalannya waktu, makin banyak orang yang berswafoto. Sekali dua kali foto atau bahkan lebih, lalu unggah ke media sosial.

    Ari menyebutkan faktanya, selfie bisa membuat ketagihan atau adiksi dan menyebabkan penyakit selfitis. Oleh karena itu, ketahui tingkatan penyakit selfitis berikut ini:

    1. Boderline: mengambil gambar selfie sebanyak tiga kali dalam sehari tetapi tidak di posting ke sosial media.
    2. Akut: mengambil foto selfie sebanyak tiga kali dalam sehari dan mempostingnya seluruh fotonya ke sosial media.
    3. Kronik: jika keinginan membuat foto selfie tidak terkendali dan memposting ke sosial media lebih dari enam kali per hari.

    Melihat penjelaskan itu, kalian ada di tingkatan yang mana guys? Nah kalau sudah tahu, Ari menyarankan ada baiknya selfie disikapi dengan bijaksana dan proporsional. Tetap fokus dan pastikan aktifitas selfie tidak mengganggu aktifitas rutin sehari-hari.

    INTRO

    WHAT DO YOU THINK?
    MUST READ STORIES