Begini trik benarnya.
Feed.merdeka.com - Selain eyeshadow dan eyeliner, bulu mata ialah hal terpenting membuat mata seseorang tampak lebih cantik. Bulu mata yang lentik akan memberikan kesan mata yang lebih menarik.
Sayangnya, tidak semua orang memiliki bulu mata lentik. Untuk itu, solusi yang tepat agar bulu mata lentik ialah menggunakan bulu mata palsu.
Tapi kebanyakan orang hanya menggunakan bulu mata sekali pakai saja. Padahal, bulu mata bisa digunakan berulang-ulang asalkan kita benar dan rajin untuk membersihkannya.
Lalu, bagaiamana cara yang benar membersihkan bulu mata palsu? Simak ulasannya seperti yang dilansir vemale.com.
Siapkan:
- Cotton bud
- Eye make up remover
- Tisu
Langkah:
1. Lipat tisu dan letakkan bulu mata yang sudah digunakan di atasnya.
2. Tuangkan eye make up remover pada cottonbud.
3. Dengan menggunakan cottonbud bersihkan sisa lem dan eyeliner yang menempel pada bulu mata palsu.
4. Angin-anginkan sebentar agar kering.
5. Simpan bulu mata di tempat kering.
Baca juga:
Panduan Mudah Menggunakan Bulu Mata Palsu
Tips Melentikkan Bulu Mata dengan 3 Bahan dari Dapur
Jangan Kaget, Tapi Eyeshadow Anda Bisa Jadi Lipstik
Dituding Pilih Kasih ke Anak Tiri, Ini Kata Istri Hengky Kurniawan
16 Agustus 2016 17:52Apa Kabar Pinkan Mambo? Dulu Jagonya 'Duo Ratu' yang Kini Jadi...
16 Agustus 2016 15:45