1. HOME
  2.  » 
  3. TAG
  4.  » 
  5. K
  6.  » 
  7. KESEHATAN


  8. Reporter : Anisha    24 Agustus 2016 15:51

    Bahan Alami Penghilang Kulit Belang Akibat Matahari

    Jangan sampai kulit Anda belang-belang!

    Feed.merdeka.com - Anda menghabiskan sepanjang hari di bawah sinar matahari dan kulit jadi terbakar? Biasanya hal ini terjadi ketika Anda selesai melakukan aktivitas di luar ruang dan bisa menyebabkan kulit berwarna belang.

    Jangan khawatir! Berikut solusi alami yang sempurna akan membantu meringankan rasa sakit, gatal-gatal, dan menghilangkan belang kemerahan akibat sinar matahari seperti dikutip dari Women Daily Magazine.

    1. Pelembap mentimun



    Blender satu mentimun. Campur jus dengan ¼ cangkir gliserin, ¼ cangkir air mawar, dan aduk semuanya dengan baik. Kemudian terapakan pada kulit, lakukan tiga kali sehari.

    2. Sabun oatmeal


    Isi bak mandi dan tambahkan tiga cangkir oatmeal, ½ cangkir baking soda, dan satu cangkir bunga chamomile kering. Nikmati saat mandi Anda dengan sabun unik ini.

    3. Lavender


    Campur sembilan tetes minyak esensial lavender dengan 60 ml air. Oleskan campuran tersebut pada daerah yang terkena dengan kapas.

    Baca juga:

    Video Ekstrem Mengupas Nanas Tanpa Lepaskan Kulitnya

    Ciri Anda Terkena Penyakit Kulit Psoriasis

    2 Masker Alami Pemutih Kulit

    Racikan Jus Ajaib, Ampuh Membuat Kulit Tampak 10 Tahun Lebih Muda

    3 Langkah Mudah Membuat Masker Kulit di Rumah

    WHAT DO YOU THINK?
    MUST READ STORIES